Menjalankan Aplikasi Windows pada Mac

Anda pengguna Mac tapi kesulitan menjalankan aplikasi berbasis windows? Tenang disini saya akan membantu anda bagaimana caranya agar aplikasi berbasis windows bisa dijalankan di komputer Mac. Oke pertama tama anda harus mempersiapkan komputer Windows. Kedua anda bisa menggunakan aplikasi yang dapat membantu menjalankan aplikasi Windows pada komputer Mac. Anda bisa menggunakan Wineskin. Disini saya akan membahas bagaimana cara menggunakan wineskin.
 »» Langkah pertama anda download wineskin dahulu 
 http://wineskin.urgesoftware.com/tiki-index.php 
 »» Ekstrak dalam satu folder lalu buka file tersebut klik tombol (+) untuk menampilkan Engine, ini dibutuhkan untuk menjalankan aplikasi Windows
»» Klik download dan install
»» Lalu klik Create New Blank Wrapper, masukkan nama Wrapper dan klik OK
»» Lalu klik tombol install »» Setelah Wrapper tadi selesai, klik kanan dan klik Show Package Contents.
»» Selanjutnya Anda akan melihat dua folder, buka Wineskin App dan jalankan aplikasi Wineskin. »» Klik Choose Setup Executable.
»»kini proses instalasi sudah menyerupai prosedur yang ada di Windows.
»» Untuk menjalankan aplikasi klik kanan di file Wrapper dan klik Advanced kemudian temukan aplikasi yang ada dengan mengklik Test Run.
»» Ini adalah tampilan aplikasi Windows yang dijalankan di komputer Mac.
Itulah tips saya bagaimana cara menjalankan aplikasi Windows pada Mac, selamat mencoba :)
Title : Menjalankan Aplikasi Windows pada Mac
Description : Anda pengguna Mac tapi kesulitan menjalankan aplikasi berbasis windows? Tenang disini saya akan membantu anda bagaimana caranya agar aplika...

0 Response to "Menjalankan Aplikasi Windows pada Mac"

Post a Comment